Rangkaian Event

Dalam Rangka HUT ke-3 Klinik Grha Kumala

BAKTI SOSIAL PENGOBATAN (WAJIB MEMBAWA KUPON)
Aula Batalyon Zeni Tempur 10 – jalan Soekarno Hatta No. 32 | pk. 09.00 – 15.00
Sasaran: masyarakat Kel. Kebonsari Kulon, Kel. Jati, Kel. Tisnonegaran, Kel. Curahgrinting
BAKTI SOSIAL PELAYANAN GIZI ANAK (WAJIB MEMBAWA KUPON)
Balai Kelurahan Kanigaran – jalan Cokroaminoto No. 28 | pk. 09.00 – 15.00 WAJIB MEMBAWA KUPON: masyarakat Kel. Kanigaran
BAKTI SOSIAL KHITAN ANAK ( KUOTA TERBATAS)
Peserta merupakan warga Kota dan Kabupaten Probolinggo keluarga kurang mampu secara ekonomi yang dibuktikan dengan Surat Keterangan dari RT/RW domisili pasien atau Kartu Peserta BPJS Kesehatan PBI
PAKET PEMERIKSAAN KEROPOS TULANG
o   PAKET PEMERIKSAAN LABORATORIUM disc. Up to 45%
o   Pemeriksaan Bone Mineral Densitometry (BMD) Rp30.000,00 (free suplemen)
Seminar Hukum Keperawatan

Topik: Legalitas Pelayanan Keperawatan Home Care
Registrasi: Rp125.000,00 (perawat/umum) Rp100.000,00 (mahasiswa)